Jumat, 12 Januari 2018

Membuat Label dan Barcode pada SLIMS 8 Akasia



A.Pengertian
Label adalah sepotong kertas , polimer , kain , logam , atau bahan lainnya yang ditempelkan ke wadah atau produk , yang ditulis atau dicetak informasi atau simbol tentang produk atau barang. Informasi dicetak langsung pada wadah atau artikel juga dapat dianggap label .

barcode adalah suatu kumpulan data optik yang dibaca mesin. Sebenarnya, kode batang ini mengumpulkan data dalam lebar (garis) dan spasi garis paralel dan dapat disebut sebagai kode batang atau simbologi linear atau 1D (1 dimensi). Tetapi juga memiliki bentuk persegi, titik, heksagon dan bentuk geometri lainnya di dalam gambar yang disebut kode matriks atau simbologi 2D (2 dimensi). Selain tak ada garis, sistem 2D sering juga disebut sebagai kode batang.

B.Latar Belakang
latar belakang saya melakukan ini adalah agar setiap buku itu memiliki label untuk di tempel pada punggung buku serta membuat barcode agar dapat di gunakan untuk transaksi peminjaman dan pengembalian buku.

C.Maksud dan Tujuan
mengetahui pengertian label dan barcode,serta mengetahui car mencetak label dan barcode buku tersebut.

D.Alat dan Bahan
- laptop yang terinstall slims 8 akasia
- panduan buku pengguna slims perpustakaan

E.Waktu pelaksanaan
waktu pelaksanaan yang saya lakukan sekitar 10 menit

F.Tahap Pelaksanaan

1. Kita masuk ke Bibliograpy

 2.Lalu Kita Pilih buku yang di pinjam


3. kita addd bukunya


4.Nantib akan muncul seperti di bawah ini



1 komentar:
Write komentar